Prediksi Plymouth vs Liverpool - Replay Piala FA 19 Januari 2017
Liverpool datang ke Home Park dengan bekal hasil imbang 1-1 melawan Manchester United di Liga Primer akhir pekan lalu.
Dalam pertandingan di Anfield, Liverpool ditahan imbang 0-0 oleh Plymouth. Diprediksi, Liverpool kesulitan meladeni tuan rumah yang punya kepercayaan diri tinggi usai sukses mengimbangi Liverpool di Anfield.
Head to Head Liverpool vs Plymouth
26/12/16 Plymouth 3 - 3 Wycombe Wanderer (L2)
31/12/16 Plymouth 2 - 0 Crawley Town (L2)
02/01/17 Barnet 1 - 0 Plymouth Argyle (L2)
08/01/17 Liverpool 0 - 0 Plymouth (FA Cup)
14/01/17 Plymouth 4 - 2 Stevenage (L2)
Lima Pertandingan Terakhir Liverpool
01/01/17 Liverpool 1 - 0 Manchester City (EPL)
02/01/17 Sunderland 2 - 2 Liverpool (EPL)
08/01/17 Liverpool 0 - 0 Plymouth Argyle (FA Cup)
12/01/17 Southampton 1 - 0 Liverpool (EFL Cup)
Sepakbola Magz -- Liverpool harus menjalani pertandingan ulang (replay) di ajang FA Cup melawan tuan rumah Plymouth Argyle di Home Park, Kamis (19/1/2017) Pkl. 02.45 WIB.
Liverpool datang ke Home Park dengan bekal hasil imbang 1-1 melawan Manchester United di Liga Primer akhir pekan lalu.
Dalam pertandingan di Anfield, Liverpool ditahan imbang 0-0 oleh Plymouth. Diprediksi, Liverpool kesulitan meladeni tuan rumah yang punya kepercayaan diri tinggi usai sukses mengimbangi Liverpool di Anfield.
Pasukan Jurgen Klopp akan datang ke markas Plymouth tanpa kekuatan terbaiknya. Sejumlah pemain, seperti Nathaniel Clyne, Marko Grujic, Joel Matip, Adam Bogdan, dan Danny Ings, mengalami cedera.
Selain itu, Liverpool juga tidak bisa diperkuat oleh Sadio Mane yang tampil di Piala Afrika bersama Timnas Senegal. Klopp akan mengandalkan Daniel Sturridge yang dibantu Philippe Coutinho untuk mengatasi perlawanan Plymouth Argyle.
Head to Head Liverpool vs Plymouth
08/01/17 Liverpool 0 - 0 Plymouth Argyle (FA Cup)
Lima Pertandingan Terakhir Plymouth
Lima Pertandingan Terakhir Plymouth
26/12/16 Plymouth 3 - 3 Wycombe Wanderer (L2)
31/12/16 Plymouth 2 - 0 Crawley Town (L2)
02/01/17 Barnet 1 - 0 Plymouth Argyle (L2)
08/01/17 Liverpool 0 - 0 Plymouth (FA Cup)
14/01/17 Plymouth 4 - 2 Stevenage (L2)
Lima Pertandingan Terakhir Liverpool
01/01/17 Liverpool 1 - 0 Manchester City (EPL)
02/01/17 Sunderland 2 - 2 Liverpool (EPL)
08/01/17 Liverpool 0 - 0 Plymouth Argyle (FA Cup)
12/01/17 Southampton 1 - 0 Liverpool (EFL Cup)
15/01/17 Manchester United 1 - 1 Liverpool (EPL)
Prediksi Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3): Karius; Moreno, Klavan, Gomez, Arnold; Leiva, Stewart, Can; Coutinho, Sturridge, Ojo
Plymouth (4-1-4-1): McCormick; Purrington, Bradley, Songo'o, Miller; Fox; Slew, Carey, Threlkeld, Jervis; Garita.*
Liverpool (4-3-3): Karius; Moreno, Klavan, Gomez, Arnold; Leiva, Stewart, Can; Coutinho, Sturridge, Ojo
Plymouth (4-1-4-1): McCormick; Purrington, Bradley, Songo'o, Miller; Fox; Slew, Carey, Threlkeld, Jervis; Garita.*